Modifikasi Motor Cegah Tawuran dan Balap Liar

Ifan Jafar Siddik
Modifikasi Motor Cegah Tawuran dan Balap Liar. Foto: ist

JAKARTA - Cegah tawuran dan balap liar, North Festival menggelar ajang modifikasi motor terbesar di Indonesia di Mal Artha Gading. 

Digelarnya ajang kali kedua itu bertujuan untuk memotivasi para pemuda khususnya remaja di Indonesia agar beraktivitas secara positif di tengah ramainya ajang balap liar dan tawuran.

Pantauan wartawan, di lokasi tampak ratusan jenis motor yang dinilai dari penampilan dan fungsi hariannya termasuk motor jenis skuter atau vespa yang turut mengikuti kontes ini seperti BK Racing Team Indonesia atau BKRTI.

Dengan digelarnya ajang modifikasi motor terbesar tersebut, para peserta berharap kedepannya pemuda Indonesia bisa lebih memanfaatkan drag race atau balap liar secara resmi yang telah difasilitasi pemerintah.

Editor : Hilman Hilmansyah

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network