Sahabat Polisi Indonesia Nilai Perubahan Struktur Brimob Berdampak Baik bagi Keamanan

Tim iNews.id
Ketua Umum Sahabat Polisi Indonesia Fonda Tangguh saat bersama sejumlah anggota Brimob (Dok. Pribadi)

"Sekarang Brimob dipimpin Dankorbrimob yang merupakan Jenderal bintang tiga atau Komjen. Nantinya juga akan punya 1 Biro dan 5 Pasukan. Ini modal yang cukup lengkap untuk memelihara keamanan Indonesia,” kata dia.

Lebih jauh, Fonda pun beranggapan perubahan struktur organisasi Brimob ini akan menyegarkan jenjang karir di tubuh Polri. Penambahan biro dan pasukan dalam korps Brimob ini tentu akan membuka peluang atau ruang baru bagi perwira Polisi yang berprestasi.



Editor : Hilman Hilmansyah

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network