get app
inews
Aa Text
Read Next : BSI Perkuat Dukungan Program Gizi Nasional Melalui Kerja Sama dengan BGN

Bapas Kelas ll Bogor Gandeng PT Beliver Didik Warga Binaan Cikal Bakal Pelaku Agribisnis Handal

Jum'at, 02 Desember 2022 | 06:54 WIB
header img
Bapas Kelas ll Bogor Gandeng PT Beliver Didik Warga Binaan Cikal Bakal Pelaku Agribisnis Handal. (Foto : iNewsBogor.id/ist.)

Dalam kegiatan kemandirian dengan pemberian pelatihan bidang pertanian, perikanan dan peternakan, terang Teolina, di tengah keterbatasan Bapas Bogor, mencoba bekerjasama dengan PT Beliver Karya Indonesia.

Ada 15 warga binaan yang rata rata tersandung kasus peredaran dan penyalahgunaan narkoba yang akan mengikuti pelatihan selama 15 hari dari PT Beliver Karya Indonesia di wilayah Kecamatan Cibungbulang, Kabupaten Bogor.

Peserta pelatihan ini merupakan warga binaan yang bebas bersyarat dan menjalani asimilasi rumah.

"Kita berharap klien pemasyarakatan ada 15 orang bisa mengikuti kegiatan dengan baik dan berhasil dalam belajar tentang pertanian, perikanan dan peternakan, sehingga mereka dapat hidup mandiri, berusaha sendiri dan mempunyai penghasilan nantinya," tuturnya.

Editor : Furqon Munawar

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut