Cara membuat semur daging Betawi
- Panaskan margarin. Tumis bumbu halus, bawang merah, dan daun salam sampai harum.
- Masukkan daging. Aduk sampai berubah warna. Tambahkan tomat. Aduk sampai layu.
- Masukkan pala bubuk, cengkeh, kayumanis, kecap manis, dan garam. Aduk sampai daging terbalut bumbu. Masukkan kentang. Aduk rata.
- Tuang air secara bertahap. Masak daging sampai empuk. Sajikan bersama taburan bawang goreng.
Editor : Ifan Jafar Siddik