get app
inews
Aa Text
Read Next : Lima Ribu Lebih Relawan Arak Cabup Bogor Rudy Susmanto Menuju Kampanye Akbar di Sentul

Indonesia Akan Hadapi Argentina, Ukraina dan Maroko Jika Lolos Olimpiade Paris 2024

Kamis, 02 Mei 2024 | 17:47 WIB
header img
Pelatih Timnas Indonesia U-23, Shin Tae-yong. (Foto : Istimewa)

BOGOR, iNewsBogor.id - Timnas Indonesia U-23 akan akan meladeni lawan lawan tangguh seperti Argentina, Ukraina dan Maroko pada Olimpiade Paris 2024.

Namun sebelum bentrok dengan Argentina, Maroko dan Ukraina terlebih dulu skuad Timnas Indonesia U-23 besutan Shin Tae- yong harus memenangkan duel sengit lawan Irak pada perebutan juara ketiga Piala Asia 2024.

Laga Timnas Indonesia U-23 versus Irak akan dilangsungkan di Stadion Abdullah bin Khalifa, Doha, Qatar, Kamis, 2 Mei 2024 dan wajib dimenagkan Witan Sulaeman jika Garuda Muda ingin meraih tiket ke Olimpiade Paris 2024.

Skuad Timnas Indonesia U-23 harus all out dan kembali menampilkan permainan terbaiknya seperti mencukur Yordania dengan skor 4-1 serta membungkam Australia 1-0 dan membenamkan Korea Selatan lewat drama adu penalti 11-10 ( 2-2l.

Lupakan kekalahan dan evaluasi kelemahan dan kesalahan yang dilakukan saat laga Semifinal Piala Asia 2024 dari Uzbekistan dengan skor 0-2.

Editor : Furqon Munawar

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut