get app
inews
Aa Text
Read Next : Lahan Garapan Dikuasai Pengembang, Ratusan Warga Parung Datangi Bupati dan DPRD Kabupaten Bogor

Jawab Tuntutan Warga, Natura City Siap Tampung Aspirasi Warga

Selasa, 16 Juli 2024 | 21:09 WIB
header img
Demi Memutus Pihak Yang Memperkeruh Suasana, Natura City Bakal Temui Warga Secepatnya. Foto: iNewsBogor.id/ Istimewa

Spanduk tersebut bertuliskan "Kami Atas Nama Petani dan Pedagang yang ada di Lingkungan Kb. Kopi Pengasinan menolak keras pembongkaran bangunan" dengan nama kuasa hukum KH. A. Hapin Nurgus di bawahnya.

Antoni menekankan pentingnya mencari solusi terbaik dengan masyarakat dan menghindari benturan.

"Kami tidak ingin dibenturkan dengan masyarakat. Kami menduga gerakan ini ada yang mendalangi untuk mendapatkan kepentingan kelompok atau pribadi," ungkapnya.

Ia mengaku akan menjadwalkan pertemuan dengan masyarakat secara langsung guna mendengarkan aspirasi mereka dan memutus pihak-pihak yang sengaja ingin memperkeruh suasana.

Editor : Ifan Jafar Siddik

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut