Kadispora Asnan AP Minta Pelatih dan Official NPCI Kabupaten Bogor Jaga Integritas, Ini Alasannya

DImhyas
Kadispora Asnan AP Minta Pelatih dan Official NPCI Kabupaten Bogor Jaga Integritas, Ini Alasannya. (Foto : iNewsBogor.id/ist.)

Asnan AP menambahkan, ia juga akan berjuang total untuk meningkatkan nilai bonus buat para atlet dan pelatih pada Peparda Jabar 2022.

"Salah satu pimpinan DPRD Kabupaten Bogor juga udah sepakat untuk peningkatan nominal bonus atlet dan pelatih pada Peparda Jabar 2022. Kami sangat bangga dengan respon DPRD yang sangat menghargai atau apresiasi para atlet dan pelatih yang mengharumkan Kabupaten Bogor pada kancah olahraga seperti Peparda Jabar 2022," tegasnya.

Disamping itu, kata Asnan AP, Plt Bupati Bogor juga sudah memberikan sinyal positif untuk kenaikan bonus atlet dan pelatih Kabupaten Bogor yang akan berlaga di Peparda dan Porda Jabar 2022. 



Editor : Furqon Munawar

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network