Bima Arya Sebut Sholeh Iskandar Diusulkan Jadi Pahlawan Nasional Sejak 2016

Ifan Jafar Siddik
Seminar nasional pengusulan KH. Sholeh Iskandar sebagai pahlawan nasional. Foto: iNewsBogor.id/istimewa

Untuk itu lanjut Bima Arya, Pemkot Bogor mengusulkan Sholeh Iskandar untuk menjadi menjadi pahlawan nasional sejak tahun 2016 dan terus dikawal hingga saat ini.

"Itu terakhir di bulan Desember rapat lagi untuk melakukan evakuasi, tapi tidak ada lagi hal-hal yang prinsipil. Namun PR dari ini lebih kepada administratif, babak yang harus dicantumkan lagi dilengkapi," katanya.

Di lokasi yang sama, Rektor UIKA Endin Mujahidin mengatakan, kegiatan ini merupakan rangkaian kerja sama yang ditujukan untuk meneladani Sholeh Iskandar dalam membangun bangsa, negara dan masyarakat.



Editor : Ifan Jafar Siddik

Sebelumnya
Halaman : 1 2 3 4 5

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network