Kelompok KKNT Inovasi IPB 2023 Edukasi Program Qurban Kontrol di Sukawening Dramaga Kabupaten Bogor

Furqon Munawar
Kelompok KKNT Inovasi IPB 2023 Edukasi Program Qurban Kontrol di Sukawening Dramaga Kabupaten Bogor. (Foto : Istimewa)

"Hewan qurban yang disembelih di 2 titik yang kita tentukan yaitu RT-02 RW-01 sejumlah 1 ekor sapi dan 4 ekor kambing, sedangkan pada 1 titik lagi berada di RT-01, RW-03 sejumlah 1 ekor sapi teridentifikasi sehat dan aman untuk dikonsumsi oleh manusia serta hewan qurban tersebut tidak memiliki penyakit yang dapat mempengaruhi kualitas dari daging kurban," tandas Abdul Haris.


Kelompok KKNT Inovasi IPB 2023 memberi edukasi program Qurban Kontrol pada masyarakat di Desa Sukawening. (Foto : Istimewa)

 

Program controlling qurban yang dilakukan Kelompok KKNT Inovasi IPB di Desa Sukawening, Dramaga Kabupaten Bogor, guna memastikan masyarakat dapat merayakan Idul Adha 1444 H dengan tanang, dan daging qurban yang diperoleh pun berkualitas.

"Semoga program ini tidak hanya diterapkan di Desa Sukawening namun program ini dapat terus berlanjut dan memberikan manfaat yang berkelanjutan bagi seluruh masyarakat," pungkasnya.

Editor : Furqon Munawar

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network