PP GMKI merasa bahwa masyarakat berhak mempertanyakan independensi lembaga konstitusi dan masalah moralitas dalam hal ini. Mereka menganggap bahwa lembaga peradilan harus memberikan panduan hukum yang baik dan moral kepada masyarakat melalui putusan-putusannya.
Meskipun mereka setuju bahwa pemuda harus diberikan peluang yang sama untuk memimpin, mereka menilai bahwa cara yang digunakan dalam keputusan tersebut menimbulkan kesan bahwa putusan hanya untuk melindungi satu pemuda saja, bukan untuk kepentingan umum.
Editor : Ifan Jafar Siddik
Artikel Terkait