Membangun Masa Depan Kota, Program Berkelanjutan Dedie Jenal untuk Kota Bogor

Ifan Jafar Siddik
Dedie-Jenal Siapkan Program Unggulan untuk Bogor yang Lebih Berkelanjutan. Foto: iNewsBogor.id/ Istimewa

Selain pendidikan, Dedie juga menyoroti program pengurangan emisi. Salah satunya melalui pengembangan kembali program Car Free Day (CFD) di berbagai titik di Kota Bogor, memberikan ruang bagi masyarakat dan UMKM untuk beraktivitas.

Jenal Mutaqin, calon wakil wali kota, turut mendukung visi tersebut dengan rencana meningkatkan sentra kuliner di setiap kecamatan.

"Ini adalah bentuk keberpihakan terhadap produk lokal dan UMKM Kota Bogor," ujarnya.

Mereka juga berencana membuat aplikasi khusus untuk memantau seberapa banyak uang pejabat Kota Bogor yang dibelanjakan di UMKM.

Dengan sinergi dan kerja keras, Dedie dan Jenal optimis empat program utama ini akan membawa kemajuan dan dampak positif bagi masyarakat Kota Bogor.

Editor : Ifan Jafar Siddik

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network