get app
inews
Aa Text
Read Next : Menyoal Kabinet Zaken Prabowo, Trust Indonesia Sebut Publik Perlu Tahu Rekam Jejak Calon Menteri

Buku Dinamika Data APTIKA, Referensi dan Literasi Didedikasikan Bagi Masyarakat Luas

Rabu, 31 Januari 2024 | 19:59 WIB
header img
Konsolidasi tim penyusunan Buku Dinamika Data APTIKA, berlangsung di Jakarta. (Foto : Istimewa)

"Secara internal buku ini bagian dari evaluasi atas capaian, raihan kinerja APTIKA sebaliknya bagi eksternal umumnya masyarakat luas bagian dari edukasi dan literasi. Ini eranya keterbukaan informasi publik," ujarnya.

Lain daripada itu, lanjut Hafidz, buku Dinamika Fakta APTIKA juga berfungsi untuk acuan kegiatan dan perencanaan sebagai bahan evaluasi internal. Terlebih bagi eksternal nantinya dapat menjadi litetasi masyarakat umum bahkan bagi kalangan mahasiswa buku ini bisa jadi referensi saat mereka menyusun skripsi guna meraih gelar kesarjanaan.

Menurut Hafidz, bedanya buku yang sekarang disusun dari tahun sebelumnya menampilkan dua buku komplementaris, dimana satu info grafis dan satu lagi buku data.

Buku data jauh lebih lengkap, berisi interpretasi data yang lebih lengkap dan detail sehingga informasi lebih tajam. Adapun Buku infografis berupa materi gambar yang merupakan kompilasi dan rangkuman dari Buku Data.

Editor : Furqon Munawar

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut