Selain menu Bakso Cuanki aneka gorengan dan es buah menjadi pelengkap menu berbuka puasa, ditambah menu-menu khas nusantara lainnya seperti ayam bakar, perkedel dan urap-urap. “Menu makanan terbilang lengkap karena bisa memenuhi 4 sehat 5 sempurna, ada karbohidrat hingga makanan penutupnya, “ ujar Tea salah satu pengunjung Hotel Royal Bogor.
Bakso Cuanki disajikan dengan konsep live cooking saat waktu berbuka puasa tiba (Foto: Inewsbogor.id)
Nah Bagi kalian yang masih bingung memilih menu untuk buka puasa. Terlebih padatnya aktivitas pekerjaan, sehingga tidak sempat masak. Mungkin bisa datang ke Hotel Royal Bogor yang berada di Jalan Juanda, Kota Bogor. Harga package per orang adalah sebesar Rp 150 ribu.
Aneka Gorengan dan Mie Golosor
Editor : Furqon Munawar