Jenderal TNI Wanita, Inilah Sosok dan Medan Pengabdiannya

Furqon Munawar/Net Bogor
Jenderal TNI Wanita, Inilah Sosok dan Medan Pengabdiannya. (Foto : iNewsBogor.id/ist.)

2. Brigjen TNI dr Dewi Puspitorini


Foto : iNewsBogor.id/ist.

 

Jenderal bintang satu ini mengemban amanat sebagai Dirprofnakes RSPAD Gatot Subroto sejak 27 Juli 2020. Perempuan kelahiran 1967 itu mahir dalam bidang Kesehatan (CKM). Jabatan terakhir jenderal bintang satu ini adalah Sub SMF Gol. IV/Kol Neuromaskuler Instalasi Rehab Medik RSPAD Gatot Subroto.

3. Brigjen TNI Faridah Faisal


Foto : iNewsBogor.id/ist.

 

Jenderal TNI Wanita ini adalah seorang perwira tinggi TNI-AD yang sejak 21 Januari 2022 mengemban amanat sebagai Kepala Pengadilan Militer Tinggi II Jakarta. Fardah lahir 23 Juni 1968 di Jakarta. Jabatan terakhir jenderal bintang satu ini adalah Kepala Pengadilan Militer Tinggi III Surabaya.

4. Brigjen TNI Dewi Hartati


Foto : iNewsBogor.id/ist.

 

Ia menjadi satu-satunya perempuan di antara 54 perwira TNI AD yang mendapat kenaikan pangkat pada Februari lalu. Dewi Hartati pernah menjabat sebagai Wakakudam I/Bukit Barisan pada tahun 2013 dengan pangkat Letkol Cku (k). Empat tahun berselang, tepatnya tahun 2017, Dewi Hartati naik pangkat menjadi Kolonel dan menjabat sebagai Kakudam I/Bukit Barisan lalu menjadi Kakupus I Ditkuad.

Karier Dewi Hartati terus moncer. Pada 2020 dia menjadi Kepala Tim Banisku Ditkuad lalu Kepala Seksi (Kasi) Perencanaan (Kasi Ren) Korem 031/Wira Bima menggantikan Kolonel Inf Saut Tampubolon pada 2021.

==============================================

Artikel ini telah diterbitkan di halaman SINDOnews.com pada Sabtu, 12 Maret 2022 - 06:30 WIB oleh Bima Setiyadi dengan judul "Inilah 4 Jenderal TNI Wanita, dari Dokter sampai Kepala Pengadilan | Halaman 2".

Editor : Furqon Munawar

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network